Monday, May 13, 2019

Belajar (Sinau) Membuat Media Pembelajaran Interaktif dengan Articulate Storyline 2

Tutorial  Articulate Storyline 2

Belajar Tutorial Membuat Media Pembelajaran Interaktif dengan Articulate Storyline 2, Alternatif membuat Karya Inovatif yaitu dengan membuat media pembelajaran interaktif pada setiap standar kompetensi, dengan tujuan membuat pembelajaran lebih menarik dan siapa tahu dapat untuk pengajuan angka kredit. :)



Pada kesempatan ini kita berbagi bersama BISA dalam membuat media pembelajaran interaktif menggunakan aplikasi Articulate Storyline 2. Video tutorial ini sebatas untuk referensi mencoba untuk membuat media pembelajaran, mudah-mudahan bermanfaat.



Mudah-mudahan dengan tutorial membuat media pembelajaran interaktif menggunakan aplikasi articulate storyline 2, cukup membantu dan bermanfaat dalam sharing bersama BISA pada kesempatan ini.
Terimakasih.

No comments:

Post a Comment